Selasa, 24 Mei 2011

1 LaTeX Class untuk Report STEI ITB

Tugas-tugas yang biasa saya kerjakan dengan menggunakan standar document class report pada LaTeX secara formatting masih kurang memuaskan. Tergeraklah keinginan memodifikasi class yang yaitu report agar sesuai dengan aturan-aturan yang berlaku pada fakultas tempat saya menuntut ilmu, tapi mungkin dapat juga digunakan untuk fakultas yang lain. Hal-hal yang perlu diperhatikan adalah peraturan-peraturan penulisan (diambil dari tata penulisan skripsi/tesis bu Aciek Wida) yang baku: Margin Kertas: atas=4cm, kiri=4cm, bawah=2.5cm, kanan=2.5cm Huruf: Times New Roman, 12pt, spasi 1.5 Sampul muka: font 14, Bold Kutipan atau citasi menggunakan format...

0 Membuat Tugas Laporan dengan LaTeX

Salam jumpa lagi teman-teman! Dalam keseharian perkuliahan bilamana ada tugas , saya selalu membuatnya dengan menggunakan LyX (LaTeX versi GUI), sangat menyenangkan. Kita tidak menghabiskan waktu untuk mempermasalahkan penomoran halaman, settingan paragraf dan lain-lain. Kita lebih fokus kepada isi apa yang akan kita tulis. Permasalahannya kadang-kadang template (document class – LaTeX)yang kita gunakan perlu penyesuaian-penyesuaian kecil yang LyX tidak punya tombol/perintah untuk melakukannya. Meskipun LyX mempunya fasilitas ERT (Evil Red TeX) yaitu kemampuan untuk menyisipkan perintah-perintah LaTeX didalam tampilan dokumennya, akan tetapi...
 

Blog CIO Indonesia Copyright © 2011 - |- Template created by O Pregador - |- Powered by Blogger Templates