Jenis Kompetensi
Spencer menyatakan bahwa berdasarkan kriteria yang digunakan untuk memprediksi kinerja suatu pekerjaan.
Spencer menyatakan bahwa berdasarkan kriteria yang digunakan untuk memprediksi kinerja suatu pekerjaan.
Kompetensi terbagi atas dua kategori yaitu:
1) Threshold Competencies, merupakan karakteristik utama yang harus dimiliki oleh seseorang agar dapat melaksanakan pekerjaannya dengan baik, akan tetapi tidak membedakan seseorang yang berkinerja tinggi dengan kinerja rata-rata (Meliputi pengetahuan (knowledge) atau keahlian dasar seperti kemampuan untuk membaca). Contohnya untuk seorang tenaga penjual adalah pengetahuan tentang produk atau kemampuannya mengisi formulir.
1) Threshold Competencies, merupakan karakteristik utama yang harus dimiliki oleh seseorang agar dapat melaksanakan pekerjaannya dengan baik, akan tetapi tidak membedakan seseorang yang berkinerja tinggi dengan kinerja rata-rata (Meliputi pengetahuan (knowledge) atau keahlian dasar seperti kemampuan untuk membaca). Contohnya untuk seorang tenaga penjual adalah pengetahuan tentang produk atau kemampuannya mengisi formulir.
2) Differentiating Competencies. Merupakan faktor-faktor yang membedakan seseorang yang berkinerja tinggi dengan yang berkinerja rendah. Misalnya seseorang yang memiliki orientasi motivasi biasanya yang diperhatikan penetapan sasaran yang melebihi apa yang telah ditetapkan oleh organisasi. Contohnya kompetensi seorang sales yang memiliki motivasi tinggi dapat menetapkan sasaran jauh lebih tinggi dibandingkan dengan kinerja pada tingkat rata-rata.
Referensi:
- Spencer, Jr. Competence at Work Model for Superior Performance, United State of America : John Wiley Sons. 1993.
0 komentar:
Posting Komentar